Komunikasi bisa menjadi kekuatan maupun kelemahan kita tergantung bagaimana kita mengelolanya. Beberapa hal Berikut akan dikupas tuntas pada Sharing Session: “Upgrading Life Through Communication“. Fernando Conan, seorang Konsultan Karakter dari Power Character akan memberikan sharing session tentang bagaimana kita mengelola komunikasi yang efektif melalui pengenalan akan tipe karakter kita dan orang lain.
- Konsep Effective Communication
- Teori Komunikasi (Verbal Non Verbal)
- 5 Konflik Komunikasi
- Communication through Character
Kamis, 4 Oktober 2018
19.00 – 21.00 WIB
#MozSpaceJKT
Registrasi: http://bit.ly/2xVvq1n